Tidak ada kasus khusus seseorang mendapatkan HIV (berciuman, rimming atau menjilat dubur atau masturbasi). Topping (memasukkan alat kelamin pria ke dalam dubur) atau bottoming (dubur pria dimasuki oleh alat kelamin pria) dengan kondom beresiko sangat rendah (dengan catatan kondom harus tetap terjaga). Topping tanpa kondom beresiko sedang dan bottoming tanpa kondon beresiko tinggi.
Hal-hal semacam itu hanya terjadi pada HIV dan tidak pada penyakit menular seksual lainnya seperti sifilis, gonorea, chlamydia atau hepatitis.